Polda Jatim Atensi Titik Rawan Kemacetan yang Sudah Dipetakan Saat Piala Dunia U-17 di GBT Surabaya
SURABAYA – Strategi pengamanan dalam rangka Piala Dunia U -17 yang akan dibuka Jumat, 10 November 2023 di Stadion Gelora Bung Tomo (GBT) terus dimatangkan oleh Kepolisian Daerah Jawa Timur ( Polda Jatim). Beberapa titik yang dinilai rawan kemacetan lalulintas…