Jelang Pemilu 2024, Kapolda Jatim Lantik 841 Bintara Polri

MOJOKERTO – Sebanyak 841 Bintara Polri dilantik di SPN Polda Jatim Mojokerto pada Kamis (21/12). Pelantikan ini dipimpin langsung oleh Kapolda Jawa Timur Irjen Pol Drs.Imam Sughianto M.si. didampingi oleh Pejabat Utama Polda Jatim dan Kapolres jajaran. Upacara tersebut merupakan…