Polwan Polres Probolinggo Berikan Bantuan Wujud Polisi Peduli Disabilitas

PROBOLINGGO – Puluhan personel Polisi Wanita (Polwan) Polres Probolinggo mengunjungi rumah warga yang memiliki anak penyandang disabilitas. Kedatangan para Srikandi Bhayangkara Polres Probolinggo Polda Jatim kali ini untuk memberikan bantuan sosial (bansos) berupa paket sembako. Kapolres Probolinggo AKBP Wisnu Wardana,…